pancamulia.desa.id- Bertempat di kantor Kampung Panca Mulia Kecamatan Banjar Baru Kabupaten Tulang Bawang, telah terselenggarakan rembuk stunting serta pembentukan tim penyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDesa) di Gedung Serba Guna (GSG) Kampung Panca Mulia pada Selasa, (22/07/2025).
Hadir di...
Kegiatan Posyandu Kampung Panca Mulia pada Bulan Juli 2025
18 Juli 2025 12:51:35
294 Kali
pancamulia.desa.id- Kampung Panca Mulia melalui kader kesehatan melaksanakan kegiatan rutin, yaitu Posyandu bayi dan balita, ibu hamil, lansia. Posyandu dilakukan setiap bulan dan Pemberian Vitamin A dimana yang bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) pada hari Jum'at (18/07/2025).
Posyandu merupakan jenis...
Monitorring TIM Bedah Rumah Kabupaten Tulang Bawang ke Kampung Panca Mulia
17 Juli 2025 17:27:31
208 Kali
pancamulia.desa.id- Tim bedah rumah dari Dinas Perumahan melakukan kunjungan monitoring ke Kampung Panca Mulia untuk meninjau kegiatan bedah rumah yang ada di Kampung Panca Mulia, Kamis (17/07/2025).
Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang berkomitmen untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui...
Kegiatan Jum'at Bersih di Lingkungan Kantor Kampung Panca Mulia
11 Juli 2025 09:46:15
256 Kali
pancamulia.desa.id- Pemerintah Kampung Panca Mulia lakukan gotong royong di lingkungan kantor kampung Panca Mulia pada Jum'at (11/07/2025).
Kegiatan tersebut disambut dan dilaksanakan secara antusias Aparatur Kampung Panca Mulia yang bergotong-royong membersihkan lingkungan sekitar. Kegiatan tersebut...
Kegiatan Mini Lokakarya Kampung Panca Mulia Tahun 2025
10 Juli 2025 11:39:37
186 Kali
pancamulia.desa.id- Mini lokakarya (minilok) stunting merupakan kegiatan pertemuan lintas sektor untuk mendiskusikan permasalahan stunting, yang bertempat di Kampung Panca Mulia pada Kamis (10/07/2025).
Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana menyampaikan dalam percepatan penurunan stunting...
Kegiatan Peringatan Tahun Baru Islam Ke-1447 Kampung Panca Mulia
06 Juli 2025 13:03:14
188 Kali
pancamulia.desa.id- Pemerintah Kampung Panca Mulia merayakan tahun baru Islam 1 Muharram 1447 H dengan berbagai kegiatan religius dan tradisi budaya. Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Serba Guna (GSG) Kampung Panca Mulia pada Pukul 19.00 Wib Sabtu (05/07/2025).
Tahun baru Hijriah ini mengingatkan...
pancamulia.desa.id- Aparat Kampung Panca Mulia Kabupaten Tulang Bawang gelar gotong royong penanaman pohon kelapa di lokasi tanah aset kampung pada hari Jum'at (04/07/2025).
Kegiatan gotong royong ini merupakan gotong royong penanaman pohon kelapa dan kegiatan bersih-bersih yang dilaksanakan setiap...
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris Kampung dan Kasi Pelayanan dan Kesejahteraan Kampung Panca Mulia
01 Juli 2025 01:43:36
221 Kali
pancamulia.desa.id- Pelantikan & Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris Kampung dan Kasi Pelayanan dan Kesejahteraan tahun 2025 bertempat di Gedung Serba Guna Kampung Panca Mulia (30/06/2025).
Sebelumnya dilakukan Uji Kompetensi untuk mengisi Jabatan Sekretaris Kampung yang di ikuti 3 peserta dimana...
Pemerintah Kampung Panca Mulia Menyaluran BLT Bulan April - Juni Tahun 2025
04 Juni 2025 16:12:48
186 Kali
pancamulia.desa.id- Pemerintah Kampung Panca Mulia melaksanakan program pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Bulan April - Juni tahun 2025, program ini bertujuan untuk membantu Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terdampak ekonomi di Gedung Serba Guna (GSG) Kampung Panca Mulia pada Rabu...
Kegiatan Penilaian P2B Polres Tulang Bawang di Kampung Panca Mulia Polsek Banjar Agung
04 Juni 2025 13:23:05
267 Kali
pancamulia.desa.id- Tim Penilaian dan Penelitian Polres Tulang Bawang (P2B) bergizi di pekarangan rumah di Kampung Panca Mulia dalam keterangannya, menekankan pentingnya pemanfaatan lahan di lingkungan rumah untuk tanaman ketahanan pangan. Menurutnya, langkah ini dapat meningkatkan kemandirian pangan...