pancamulia.desa.id- Pemerintah Kampung Panca Mulia melaksanakan Musyawarah pembentukan Pengurus Forum Komunikasi Keagamaan di Gedung Serba Guna (GSG), Selasa (30/1/2024).
Kegiatan tersebut di hadiri oleh Kepala Kampung Panca Mulia, Sekretaris Kampung Panca Mulia, Ketua BPK Kampung Panca Mulia, Perangkat Kampung serta Tokoh Agama Kampung Panca Mulia.
Dokumentasi: Pembentukan FKKPM Kampung Panca Mulia
Peran Forum Komunikasi Keagamaan sangat penting dan dominan, sebagai media pemersatu umat yang sangat majemuk. Peran dan fungsi Forum Komunikasi Keagamaan dalam pelayanan, pengaturan dan pemberdayaan umat beragama harus dapat dilaksanakan dengan baik sehingga pembentukannya mengedepankan semangat kerukunan dan harmonisasi. Adapun pengurus FKKPM tahun periode 2024 yaitu :
- Ketua : H. Rohmad, S.Pd
- Sekretaris : Mohammad Abdulloh, M.Sos
- Bendahara : Rafika Akli
Bidang – Bidang
- Bidang Sosial
- Ali Mustajab (Koordinator)
- Rakhmat, S.Pd
- Tyas Aprianto
- Sholehudin
2. Bidang Kerukunan Antar Umat Beragama
- Rohmad Syaifulloh, S.Pd (Koordinator)
- Drs. Agus Supriyanto, S.Pd., M.Pd
- Sukjon Supriadi
3. Bidang Kegiatan Kerohanian
- Suwadi (Koordinator)
- Nonok
- Imron Rosyadi
4. Bidang Budaya dan Seni Religi
- Sholeh (Koordinator)
- Khusnul Mufid, S.Pd
- Khusnul Jauhari
- Rama Adi Santoso
Dengan kepengurusan yang sudah dibentuk ini diharapkan FKKPM Kompak dalam melaksanakan Tugas atau perannya yang sudah di bagi dalam masing - masing bidang, serta dapat berpartisipasi dalam mewujudkan Kampung Panca Mulia yang MAPAN ( Mandiri Agamis Profesional AmaNah).